TRAINNING MTCNA BLC TELKOM KLATEN || HARI KE - 3

Assalamu'alaikum  wr.wb

    Hay teman-teman kali ini saya ingin membahas tentang kegiatan saat trainning MTCNA bersama pak ziad sobri dari lampung , ingin tahu kelanjutannya bagaimana , mari kita langsung simak saja yahh :


A. PENGERTIAN
    -

B. LATAR BELAKANG
   Agar saya memahami dan mempelajari konsep -konsep dari mikrotik

C. MAKSUD DAN TUJUAN
   Agar saya bisa mempelajari bagaimana cara mengkonfigurasinya dan agar bisa mengatur trafic dalam router

D. JANGKA WAKTU YANG DIGUNAKAN
   Jangka waktunya ialah dari jam 08:00 - sampai selesai

E. ALAT DAN BAHAN
1. Laptop
2. Mikrotik

F. TAHAPAN KEGIATAN

Inilah materi yang sudah dibahas oleh pak ziad sobri :

* Firewall Strategies :
- Accept few , Drop any
- Drop few , Accept any

Dalam firewall terdapat beberapa action yaitu :
 - Accept                          : Menerima packet
 - Add dst to address list : Menambahkan alamat tujuan ke address list
 - Add src to address list : Menambahkan alamat sumber ke address list
 - Drop                             : Diam - diam membuang paket
 - Jump                             : Melompat ke chain yang lebih specified atau custom chain
 - Log                               : Menambahkan pesan ke system
 - Passthrough                 : Mengabaikan rule ini dan melanjutkan ke rule berikutnya
 - Reject                           : Membuang packet dan memberikan pesan ke icmp
 - Return                          : Mengembalikan dari custom chain pada jump kembali
 - Tarpit                           : Menolak tetapi tetap menjaga tcp connection yang masuk

* Protecting Routing ( Chain = input )
- Estabilished-related = accpet
- Invalid = drop
- Catch-all rule = drop+Log ( untuk mengecek paket yang lolos dari dua rule atas )

* NAT
- Scrnat digunakan untuk menyediakan akses dari privat network ke ekstrenal network
- Dstnat digunakan untuk menyediakan akses eksternal network ke privat

 * QOS ( Quality Of Service )
Merupakan suatu fitur yang digunakan untuk melakukan limitasi bandwith

Di mikrotik ada dua parameter limitation yaitu :
1. Maximum limitation Range ( Mir ) digunakan untuk membatasi bandhwith
    Mac.limit menentukan maksimum bandhwith untuk target
2. Committed Information Range ( CIR ) Menjamin bandhwith

 --    Untuk traffiic upload    = akan melihat dari source addressnya . Semua yang source addressnya dianggap satu traffic

--     Untuk traffic download = Dilihat dari destination downloadnya

* Tunnels
   Digunakan untuk memperluas jaringan privat dengan memanfaatkan infrastruktur pihak ketiga , untuk konfigurasinya meliputi PPTP , L2TP , SSTP dan PPoE

Tahapan pada PPoE  :
  • PADI  : PPoE Active Discovery inisialisasi 
  • PADO : PPoE Active Discovery Over 
  • PADR : PPoE Active Discovery Request 
  • PADS : PPoE Active Discovery Session
 * Inilah beberapa dokumentasi saat kegiatan trainningnya :





G. KESIMPULAN 
    Kesimpulannya adalah saya jadi lebih tau tentang konsep-konsep dasar mikrotik dan cara mengkonfigurasinya

H. REFERENSI 
-

    Demikian itulah yang bisa saya sampaikan tentang kegiatan trainning MTCNA , sekian dan terimakasih.

Wassalamu'alaikum  wr.wb



EmoticonEmoticon